Namikaze Yanako

Share Japanese Media : Anime, Manga, Tokusatsu, Dorama, dan 48 Family

Mar 6, 2015

SNH48 Kembali Adakan Audisi Untuk Generasi Ke-5

with 0 Comment

Telah diumumkan, bahwa sister group AKB48 yang berbasis di Shanghai, SNH48 kembali membuka audisi untuk mencari member generasi kelima.


Aplikasi pendaftaran akan mulai dibuka pada tanggal 18 Maret 2015 dan ditutup pada tanggal 30 Mei 2015. Syarat untuk pendaftaran adalah :
     1. Gadis berusia antara 13 - 22 tahun yang memiliki mimpi untuk menjadi seorang idol
     2. Tidak sedang berada dibawah kontrak dengan sebuah label

Sumber : Shanghai48s

0 komentar:

Post a Comment

Pageviews

AKB48
SKE48
NMB48
HKT48
NGT48
JKT48
SNH48

Join this site