Video trailer film 'Corpse Party' yang dibintangi member Nogizaka46 Ikoma Rina telah diunggah ke YouTube.
Film 'Corpse Party' diadaptasi dari video game populer dengan nama yang sama. Cerita ini berkisah tentang Naomi [diperankan oleh Ikoma Rina] beserta teman-temannya yang terjebak di SD Tenjin. sebuah pembunuhan sadis pernah terjadi di SD Tenjin yang membuat SD ini berhantu.
Baca juga : Nogizaka46 Ito Marika Bintangi Film Horor 'Eyes'
Baca juga : Nogizaka46 Ito Marika Bintangi Film Horor 'Eyes'
Dalam trailer berdurasi satu setengah menit ini, selain melihat aksi pertama Ikoma Rina dalam bermain film horor, di trailer ini juga terungkap theme song untuk film ini. Lagu 'BABYLON ~before the daybreak' yang dinyanyikan oleh Imai Asami akan menjadi theme song film ini. Selain itu, poster film ini juga dirilis.
Film 'Corpse Party' akan tayang di Jepang secara nasional mulai tanggal 8 Agustus mendatang.
Sumber : Natalie
0 komentar:
Post a Comment